Warga Desa Mirit Kebumen melakukan selamatan di Pantai Laut Kidul. Acara yang digelar setahun sekali ini adalah simbol rasa syukur terhadap sang pencipta.