Akibat Karlahut, Begini Penampakan Asap di Rokan Hilir
Kecamatan Kubu, kabupaten Rokan Hilir, provinsi Riau sangat memprihatinkan, pandangan sangat kabur, karena asap pekat penyebab karlahut (kebakaran lahan dan hutan ) di Kecamatan Kubu, Kabupaten Rokan hilir.
Akibat hujan Deras Pohon di Bidaracina RW 06 ambruk, ada petugas PPSU kelurahan yang membersihkan dengan sigap agar kabel yang terputus bisa di perbaiki dan pejalan bisa lewat lagi