Inilah Cara Warga Sumenep Sambil Menunggu Buka Puasa
Warga Sumenep, Jawa Timur punya cara tersendiri habiskan waktu menjelang buka puasa loh, salah satunya dengan menaiki Dokar berkeliling Kota dengan tarif 10rb per orang bersama teman maupum keluarga tercinta. Seru !!