Memutar arah bukan pada tempatnya, mobil angkot ini tidak disiplin dalam berlalu lintas dan beresiko membahayakan bagi pengguna jalan yang sedang melintas di jalan Asrama Medan.
Es Teler Teko yang viral di Jembatan 2 Rawalumbu Kota Bekasi ramai oleh pembeli. Tampak para pembeli rela antri untuk membeli es teler yang dikemas dengan teko seharga Rp 20 ribu