Topik
#Umum
UPLOAD
Hasbi Hadi
Dec 2018
550
Points

Tugu Bambu Runcing, Tugu Kebanggaan Masyarakat Tanah Karo

Tugu Bambu Runcing yang terletak di Jalan Kota Cane Lau Cimba Kabanjahe ini menjadi salah satu tugu kebanggaan dan simbol bahwa masyarakat Tanah Karo memiliki peran dalam meraih kemerdekaan Republik Indonesia. Tugu ini berdiri kokoh di tengah pusat Kota Kabanjahe, Tugu ini terlihat begitu terawat dan bersih.

Selasa, 25/12/2018 17:27 WIB
Laporkan
Kontribusi Terkini
Yusuf cahyono
#TamanKota

Ruang Hijau Plaza Sriwedari Jadi Tempat Temu Warga Solo

Plaza Sriwedari Solo Jawa Tengah selain menjadi lokasi seni pertunjukkan juga merupakan tempat nyaman bagi warga ngudoroso atau bercengkrama. Ruang terbuka hijau menjadi lokasi favorit titik kumpul berbagai komunitas. Menjadi simpul keeretan warga untuk menjalin silaturohmi.
Wednesday, 22/01/2025 11:10 WIB 0