Angkutan Kota atau Angkot salah satu transportasi umum di kota Medan yang paling banyak digunakan masyarakat kota Medan namun semakin ke sini ketertiban Angkot semakin tak terkendali sehingga sering kali terjadi kemacetan yang disebabkan Angkot di Padang Bulan, kota Medan. #TransportasiUmum