Setiap kali naik kereta Commuter Line, saya selalu keki membaca stiker yang tertempel di setiap pintu kereta. "Awas tangan kejepit Dilarang sandar dipintu automatic". Kacau benar bahasa Indonesianya....